TIPS MEMBUAT BULU MATA LEBIH PANJANG DAN LENTIK | Fir's Journal
August 27, 2021TIPS MEMBUAT BULU MATA LEBIH PANJANG DAN LENTIK
Memiliki bulu mata yang panjang bagi wanita pasalnya dapat mempercantik penampilan. Biasanya saat make up, para wanita menambahkan bulu mata palsu atau memakai mascara agar bulu mata lebih terlihat on-point. Selain itu, ada perawatan di salon untuk memperpanjang bulu mata yaitu eye lash extension atau menyambung bulu mata. Padahal ada cara alami yang dapat dilakukan untuk mempercantik penampilan bulu mata. Berikut adalah cara yang dapat dicoba.
1. Memanfaatkan Teh Hijau
Pic source : www.pixabay.com
Teh hijau mempunyai anti oksidan yang tinggi dan berfungsi untuk mencegah kerontokan serta merawat pertumbuhan rambut. Cara membuatnya adalah celupkan teh hijau ke cangkir yang diisi air panas dan diamkan hingga dingin. Setelah dingin, celupkan kapas ke dalam seduhan teh hijau dan oleskan pada bulu mata hingga rata. Bisa juga diaplikasikan seperti serum bulu mata menggunakan mascara wand/spoolie. Lakukan setiap hari secara rutin ya.
0 comments